Image via WikipediaCara Memperbaiki Foto Gelap dengan Blending Mode memakai Adobe Photoshop ini sangatlah mudah dan simple sehingga para pemula yang baru Belajar Photoshop akan dengan mudah mengikutinya.
Cara Memperbaiki Foto Gelap dengan Blending Mode yang akan saya bagikan disini menggunakan Adobe Photoshop CS2, tapi bagi mereka yang memakai Photoshop 7 atau Photoshop CS apalagi Photoshop CS 3 dan Photoshop CS4 juga CS5 bisa Anda pakai dalam Tutorial Photoshop yang akan kita bahas disini.
Okey…….. lanjut
Cara Memperbaiki Foto Gelap dengan Blending Mode ini yang pertama harus kita lakukan tentulah membuka dulu Program Photoshop dan kemudian bukalah Foto Gelap Anda untuk diperbaiki atau Anda boleh memakai sample Foto Gelap yang saya pakai dalam praktek Tutorial Photoshop disini.
Sample Foto Gelap
Langkah 1
Setelah Foto Gelap terbuka Anda lihat pada Palet terdapat layer bakground, Copy layer bakground itu dengan cara klik seret ke kotak Create New Layer (no-1) bagian kanan bawah seperti pada gambar kemudian ubah Blending Modenya ke Soft Light klik kotak (no-2)
Langkah 2.
Okey… saya harap pada langkah pertama Cara Memperbaiki Foto Gelap dengan Blending Mode tadi Anda bisa mengikutinya, Untuk langkah 2 ini lebih jelasnya Anda bisa baca disini :
Cara Memperbaiki Foto Gelap dengan Blending Mode
Hasilnya seperti ini :
Sebelum
Sesudah
Posted by photocopy canon
Posted on 01:29